04/01/2011

IAIN Walisongo Rintis Pendidikan Jalur Online

IAIN Walisongo bekerjasama dengan DBE 2-USAID sedang merintis kelas online dalam Program Pendidikan Jarak Jauh (PJJ). Letter of Agreement (LoA) IAIN dengan DBE 2-USAID telah ditandatangani oleh Pgs Rektor IAIN Walisongo, Prof Dr Muhibbin M.Ag dengan Chief of Party DBE 2-USAID Michael Calvano, Ph.D pada tanggal 2 Desember 2010. Inti […]
03/01/2011

Perlu Keteladanan untuk Peningkatan Kinerja

Pelaksaan Upacara dalam rangka Hari Amal Bakti (HAB) Kementerian Agama RI yang diselenggarakan IAIN Walisongo pada hari Senin (3/1) tampak berbeda dengan upacara peringatan seperti  biasanya. Ada yang istimewa dalam upacara yang digelar di halaman kampus I IAIN Walisongo ini, yaitu para petugas upacara, mulai dari pemimpin upacara, pengibar bendera, […]
03/01/2011

Perlu Keteladanan untuk Peningkatan Kinerja

Pelaksaan Upacara dalam rangka Hari Amal Bakti (HAB) Kementerian Agama RI yang diselenggarakan IAIN Walisongo pada hari Senin (3/1) tampak berbeda dengan upacara peringatan seperti  biasanya. Ada yang istimewa dalam upacara yang digelar di halaman kampus I IAIN Walisongo ini, yaitu para petugas upacara, mulai dari pemimpin upacara, pengibar bendera, […]
31/12/2010

Masih Banyak Dosen yang Sulit Tembus Jurnal Akreditasi

Kualitas tulisan artikel yang dimiliki oleh para dosen masih perlu ditingkatkan. Disinyalir selama ini banyak dosen yang bisa menulis, namun hanya untuk kepentingan kenaikan pangkat. Untuk itu diperlukan peningkatan kualitas penulisan, oleh karena itu diperlukan adanya upaya untuk mengarah kesana, diantaranya melalui Workshop penulisan jurnal ilmiah, jelas Rikza, panitia acara […]