13/02/2020

FORNASMESYA: Mahasiswa UIN Walisongo Dilantik Sebagai Koordinator Wilayah Jawa dan Kalimantan

UIN Walisongo Online, Ponorogo- Selama beberapa tahun terakhir, perkembangan ekonomi syariah secara global terus mengalami pertumbuhan yang fantastis. Ini dibuktikan dengan mulai banyaknya negara-negara yang menggunakan sistem ekonomi syariah. Dampak dari perkembangan ekonomi syariah di Indonesia semakin hari semakin terasa. Hal ini di lihat dari meningkatnya jumlah produk-produk investasi syariah, […]
13/02/2020

Lantik Ormawa, Dekan FST Tekankan Pentingnya Peran Ormawa bagi Masyarakat

UIN Walisongo Online, Semarang- Organisasi kemahasiswaan (Ormawa) harus turut aktif menjadi bagian penting masyarakat, sebagai insan yang terdidik, Peran ormawa di FST UIN Walisongo ditunggu oleh masyarakat untuk menerapkan, mengembangkan dan menerapakan ilmu pengetahuan, teknologi dan Kesenian Islami. Hal demikian disampaikan oleh Dekan FST, Dr. H. Ismail, M.Ag saat memberi […]
13/02/2020

Seminar Nasional Ikut Warnai Pelantikan Lembaga Kemahasiswaan Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam

UIN Walisongo Online, Semarang – Dalam sambutannya, Dekan Fakultas Ekonomi dan Islam menyampaikan tiga hal penting untuk para aktivis mahasiswa yang telah dilantik sebagai ormawa di lingkungan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (13/02/2020). “Pertama, saudara berorganisasi merupakan wadah dan amanah yang harus dilaksanakan dengan baik. Di samping itu, saudara harus […]
14/02/2020

KKN UIN Walisongo Ajak Para Santrì Hidup Bersih

UIN Walisongo Online, Demak – Musim hujan di wilayah Demak dan sekitarnya belum berhenti. Hujan yang intens tidak jarang membuat genangan di berbagai tempat hingga muncul bintik nyamuk. Mahasiswa UIN Walisongo yang sedang KKN di Desa Tugu, Kecamatan Sayung pun mengingatkan bahwa pada musim hujan sangat penting untuk melakukan Perilaku […]