16/07/2022

UIN Walisongo Kirim KKN Kolaborasi Nusantara Moderasi Beragama di Papua

UIN Walisongo Online, Semarang – Pusat Pengabdian kepada Masyarakat Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LP2M) UIN mengadakan pembekalan sekaligus pelepasan Kuliah Kerja Nyata Kolaborasi Nusantara Moderasi Beragama (KKN KNMB) di Papua 2022, Jum’at (15/7) di Meeting Room Rektorat Lantai 3 Ngaliyan Semarang. UIN Walisongo mengirim dua mahasiswa yang telah […]
01/09/2022

Lengkapi Berkas Kependudukan Warga Papua, Mahasiswi UIN Walisongo Hadirkan DINDUKCAPIL di Kampung Maribu Papua

UIN Walisongo Online, Semarang – Yumna Fani Syabrina mahasiswi prodi Pengembangan Masyarakat Islam FDK, delegasi UIN Walisongo Semarang dalam kelompok KKN Kolaborasi Nasional Moderasi Beragama (KNMB) berhasil hadirkan Dindukcapil di Kampung Maribu Distrik Sentani Barat Kab. Jayapura, Papua baru-baru ini (Agustus 2022). “Kegiatan perekaman ini diharapkan mampu memudahkan masyarakat untuk […]
18/10/2022

Perluas Kerja Sama, UIN Walisongo Terima Kunjungan Pemkab Kaimana, Papua Barat

UIN Walisongo Online, Semarang – UIN Walisongo kembali meluaskan jaringan kerja samanya. Kali ini UIN Walisongo menerima kunjungan rombongan dari Pemerintah Kabupaten Kaimana, Papua Barat pada Selasa, (18/10/2022) di Ruang Sidang Senat Rektorat UIN Walisongo.   Rombongan Pemkab Kaimana dikomandoi oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Kaimana, Drs Donald Raimond Wakum dan […]