Blog

Perkuat Pemahaman Moderasi Beragama, Prodi IAT Lakukan Kunjungan KKL ke Ponpes Madrosatul Qur’an Jombang dan Ponpes Roudhotul Huffadz Bali.

Jombang – Dalam rangka pemperkuat pemahaman moderasi beragama, Prodi IAT Lakukan Kunjungan KKL ke Ponpes Madrosatul Qur’an pada Kamis, (29/2 – 4/3). Angkatan 2021 Prodi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir (IAT) Fakultas Ushuluddin dan Humaniora (FUHUM) Universitas Islam Negeri (UIN) Walisongo Semarang sukses laksanakan Kuliah Kerja Lapangan (KKL). KKL yang bertajuk “Nilai nilai moderasi Agama dalam […]

UIN Walisongo dan BPJS Ketenagakerjaan Penjajakan Kerjasama, Siap Lindungi Mahasiswa Praktek

UIN Walisongo Online, Semarang – Universitas Islam Negeri Walisongo mengadakan Audiensi dengan BPJS Ketenagakerjaan Kota Semarang dalam rangka Koordinasi penjajakan kerjasama perlindungan kecelakaan kerja bagi mahasiswa dalam praktek kuliah lapangan. Kegiatan berlangsung di Ruang Rapat Rektorat lantai 3 pada Selasa (20/2/2024). Audiensi diikuti oleh perwakilan dari Bagian Perencanaan Keuangan Universitas, Wakil Dekan II dan Kepala […]

UIN Walisongo Adakan Sosialisasi Penerimaan Mahasiswa Baru 2024 ke Guru Bimbingan Konseling

UIN Walisongo Online, Semarang – Universitas Islam Negeri (UIN) Walisongo mengadakan Sosialisasi dan Pelatihan Perencanaan Orientasi Studi Lanjut Siswa Bagi Para Guru Bimbingan Konselor SMA/MA/SMK/ Sederajat Se- Provinsi Jawa Tengah. Kegiatan dilaksanakan pada Jum’at (16/2/2024) di Teater Lantai 4 Gedung K.H.Soleh Darat. Sosialisasi dilaksanakan secara blanded, sebanyak 75 Guru Bimbingan Konseling mengikuti kegiatan secara langsung […]

Jelang Seminggu Menuju Pemilu, Rheyna Wisudawan Terbaik UIN Walisongo Ajak Gunakan Hak Pilih 

UIN Walisongo Online, Semarang- Universitas Islam Negeri(UIN) Walisongo Semarang melaksanakan prosesi wisuda Periode Februari 2024. Wisuda kali ini merupakan wisuda Doktor (S.3) Ke-34, Magister (S.2) ke 58 dan Sarjana (S.1) ke-91 dilaksanakan pada Rabu(7/2/2024) di Gedung Tgk.Ismail Yaqub dengan jumlah wisudawan sebanyak 1085 orang. Wisudawan terdiri dari 10 orang Doktor, 56 Magister dan 1019 Sarjana. […]

Kemenag Gelar Seleksi Terbuka untuk Sembilan Jabatan Eselon II, Ini Syaratnya

Kementerian Agama kembali membuka seleksi terbuka untuk calon Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama atau setingkat Eselon II. Sekretaris Jenderal Kementerian Agama Nizar mengatakan, ada sembilan formasi yang tersedia dalam proses seleksi terbuka ini.   “Pendaftaran dibuka secara online mulai hari ini, 6 – 20 Februari 2024,” ujar Sekjen Kemenag Nizar di Semarang, Selasa (6/2/2024).   Dijelaskan […]

FDK UIN Walisongo-PAMHU gelar Sertifikasi Pembimbing Manasik Haji Profesional Angkatan XV

UIN Walisongo Online, Semarang – Fakultas Dakwah dan Komunikasi (FDK) UIN Walisongo Semarang menyelenggarakan sertifikasi pembimbing manasik haji profesional untuk angkatan XV tahun 2024. Bekerjasama dengan Ditjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah Kementerian Agama RI dan Perkumpulan Ahli Manajemen Haji dan Umrah (PAMHU), sertifikasi yang diikuti oleh 70 peserta ini diselenggarakan di Hotel New Puri Garden, […]

Entrepreneur Sebagai Alternatif Profesi, WCC Bekali Calon Alumni Melalui Kegiatan Pra Wisuda

UIN Walisongo Online, Semarang – UIN Walisongo Semarang melalui unit Walisongo Career Center (WCC) melakukan pembekalan kepada 1.085 calon wisudawan periode Februari 2024. Acara ini dipandu oleh Nahnu Robid Jiwandono, M.Pd. dan dilaksanakan pada Selasa, (6/2/2024) di Gedung Prof Tgk. Ismail Yaqub Auditorium 2 Kampus 3 UIN Walisongo Semarang. Pembekalan wisuda diawali dengan sambutan yang […]