Caption aligned here

Blog Full Right Sidebar With Frame

Surabaya, Rombongan UIN Walisongo semarang lakukan Ziarah ke Surabaya dalam rangka Dies Natalis yang ke-53. Rombongan ini melakukan ziarah ke makam Sunan Ampel, makam Sayyid Husain Jumadil Kubro, makam KH. Wahab Chasbullah, dan makam KH. Abdurrahman Wahid, Jum’at (3-4/3/2023). Ziarah kepada 53 wali, masyayikh, dan ulama’ merupakan bagian dari agenda Dies Natalis UIN Walisongo dari tahun ke tahun. Dalam kegiatan ini, dilkakukan penyebaran lokasi ziarah untuk setiap unit dan fakultas...
Read More
UIN Walisongo Online, Semarang – Jum’at, 3 Maret 2023 ribuan warga UIN Walisongo mulai dari pimpinan, dosen, staf tenaga kependidikan, mahasiswa, warga sekitar, dan mitra kerja UIN Walisongo berkumpul di halaman Gedung KH Saleh Darat Rektorat UIN Walisongo Semarang. Warna-warni seragam masing-masing unit turut mewarnai pagi yang cerah. Semua orang bergembira menandakan suka cita dimulainya karya-karya baru. Sesuai dengan tagline Dies Natalis Ke-53 UIN Walisongo yaitu Berdaya Membangun Karya. Berbagai...
Read More
Semarang- Universitas Islam Negeri Walisongo sedang merayakan Dies Natalis ke 53 dengan Tema “Berdaya Membangun Karya”. Dalam rangka turut merayakan Dies Natallis, Komunitas Public Relations Mahasiswa yang dikenal sebagai Walisongo Public Relations Community (WPRC) turut menyemarakan dengan kegiatan kunjungan Industri. Kunjungan ini merupakan bagian dari Mata Kuliah Analisa Pelayanan Prima Stakeholder sert Mata Kuliah Lobby dan Negosiasi yang diampu oleh Alifa Nur Fitri,M.I.Kom.AMIPR. WPRC kunjungan Industri ke Telkomsel Regional Jateng...
Read More
UIN Walisongo Online, Bali – Salah satu agenda dies natalis ke-53 Universitas Islam Negeri (UIN) Walisongo mengadakan kegiatan ziarah ke makam 53 wali di Nusantara termasuk Walisongo. Fakultas Ushuluddin dan Humaniora (Fuhum) juga ikut menyemarakkan Dies Natalis dengan Ziarah makam Wali di Bali bersama 300 mahasiswa Fuhum pada Kamis, (2/3/2023). Kegiatan ziarah ini merupakan bagian dari Kuliah Kerja Lapangan Prodi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir dan Aqidah Filsafat Islam di Pulau...
Read More
Semarang- Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang besok ( 3/3/2023) membuka rangkaian acara Dies Natalis ke 53 dengan kegiatan Jalan Sehat yang akan diselenggarakan dengan rute Halaman Gedung K.H. Saleh Darat UIN Walisongo sampai Aula 2 Kampus 3 UIN Walisongo Semarang. Kegiatan ini akan dimulai pada pukul 06.30 sampai selesai dan diikuti oleh seluruh civitas akademika UIN Walisongo. Kegiatan ini juga merupakan bagian dari Pembukaan Pekan Olah Raga dan Seni Terbatas....
Read More
1 98 99 100 101 102 583