Sukses dengan Pelatihan Pendamping PPH tahun 2022 yang lalu, kini Walisongo halal center (WHC) membuka kembali Pelatihan Pendamping Proses Produk Halal pada 19-21 Januari 2023 melalui zoom meeting. Pelatihan ini terbuka untuk umum, dengan syarat pendidikan minimal D3, beragama Islam (wajib berjilbab bagi wanita), dan memiliki rekening bank BSI/BRI atas nama pribadi. Direktur Walisongo Halal Center , Dr. Malikhatul, ST, MPd mengatakan […]