Program Studi Sosiologi (S1) dirancang untuk mempersiapkan lulusan yang memiliki kemampuan untuk mengembangkan sosiologi yang berbasis riset dan kesatuan ilmu pengetahuan untuk kemanusiaan dan peradaban, yang adaptif terhadap perubahan masyarakat. Prodi Sosiologi dipersiapkan untuk mendidik mahasiswa menjadi peneliti sosial, tenaga pendidik, pekerja sosial, mediator konflik.
S.Sos. – Sarjana (S1)
7 Semester (Perkiraan Studi Penuh Waktu)
Gedung Sayyid Jakfar Shadiq – Kampus 3 – Jl. Prof. Hamka Km. 2 Semarang
Akreditasi Nasional: Akreditasi B (BAN-PT)