S1 – Perbankan Syariah

Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam

Program Studi Perbankan Syariah

Program Studi Perbankan Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang menawarkan lebih dari sekadar pendidikan perbankan syariah, kami membekali dengan keahlian mendalam dalam keuangan syariah yang berlandaskan prinsip-prinsip etika dan hukum Islam. Dalam era modern ini, permintaan akan profesional yang memahami seluk-beluk perbankan syariah semakin meningkat, dan kami siap mempersiapkan mahasiswa untuk memenuhi tantangan tersebut.

Kurikulumnya dirancang untuk memberikan pemahaman komprehensif tentang prinsip-prinsip syariah, regulasi perbankan, dan inovasi keuangan yang relevan. 

Dapatkan pengalaman praktis melalui kerjasama dengan lembaga keuangan terkemuka, proyek langsung, dan magang yang memberikan wawasan mendalam ke dalam industri perbankan syariah.

Bergabunglah dengan kami dan jadilah bagian dari generasi profesional yang tidak hanya memahami dinamika pasar, tetapi juga berkomitmen pada integritas dan nilai-nilai syariah dalam setiap keputusan finansial

Peluang Karier

Analis, Peneliti, Konsultan, Praktisi Perbankan Syariah, Enterpreneur

Pendaftaran & Seleksi

Jalur SPAN-PTKIN
Jalur UM-PTKIN
Jalur Ujian Mandiri
Jalur Mandiri Prestasi dan Kerjasama
Jalur Internasional

Perkiraan Biaya Studi per Semester

Informasi lebih lanjut dapat dilihat di Website PMB

Informasi Lebih Lanjut

Informasi lebih lanjut dapat mengakses halaman website https://pbs-febi.walisongo.ac.id/

Berpikir untuk mempelajari disiplin ilmu lainnya?

UIN Walisongo menawarkan berbagai pilihan program pendidikan yang mencakup 40 program sarjana, 9 program magister, 1 program doktor, dan 1 program profesi dengan beragam disiplin ilmu.

Gelar & Strata

S.E. – Sarjana (S1)

Durasi Studi

7 Semester (Perkiraan Studi Penuh Waktu)

Kampus

Gedung Raden Qasim Syarifuddin – Kampus 3 – Jl. Prof. Hamka Km. 2 Semarang

Akreditasi

Akreditasi Nasional: Akreditasi Baik Sekali (DE)

Daftar Sekarang

Bergabung dengan UIN Walisongo dan kembangkan potensimu dengan mempelajari disiplin ilmu yang sesuai dengan minat dan rencana kariermu

Foreign Applicants

Are you a foreign applicant and want to study at UIN Walisongo by attending regular programs using Bahasa Indonesia? Find information about requirements and procedures via the links below: