Blog

Mantan Menteri Riset & Teknologi RI Hingga Dosen STPMD Yogyakarta Isi Webinar Series ke-3 dan 4 KKL Prodi Ilmu Politik

UIN Walisongo Online, Semarang – Program Studi Ilmu Politik Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik ( FISIP ) UIN Walisongo menggelar Kuliah Kerja Lapangan (KKL) secara daring melalui webinar nasional. KKL dilaksanakan pada tanggal 6-8 April 2021 dengan menghadirkan para pakar dibidangnya. Pada rangkaian Webinar Nasional Series ke-3 KKL Program Studi Ilmu Politik mengundang nara […]

Gali Bakat “Tourist Guide” Mahasiswa Melalui Benchmarking Competency

UIN Walisongo Online, Semarang – Jurusan Manajemen Dakwah (MD) Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Walisongo Semarang menyelenggarakan Benchmarking Competency dengan mengusung tema “Islamic Tourism Management” belum lama ini. Kegiatan Competency Based Tourist Guide Training ini bekerja sama dengan Genperisai (Generasi Pelopor Pariwisata Indonesia), pimpinan Robby Satrio Wibowo, yang juga merupakan Trainer PPI (Pemerhati Pariwisata Indonesia) […]

Pakar dari FISIPOL UGM dan FISIP Unair Isi KKL Prodi Ilmu Politik FISIP

UIN Walisongo Online, Semarang – Prodi Ilmu Politik FISIP UIN Walisongo Semarang mulai menggelar Webinar Series (1-5) selama tiga hari kedepan dalam rangka penyelenggaraan kegiatan Kuliah Kerja Lapangan (KKL) skema khusus dalam model “webinar series”. Selasa (6/04/2021), merupakan hari pertama pembuakaan kegiatan webinar series. Acara ini dihadiri langsung oleh seluruh pimpinan FISIP dan panitia bersama […]

Tingkatkan Mutu, Pramuka UIN Walisongo Dituntut Terus Berinovasi 

“Pramuka memiliki tujuan yang sama seperti visi misi UIN dalam menerapkan tri dharma untuk masyarakat dan negara. Memang pada tahun ini, kegiatan pramuka terhalang pandemi, namun pramuka UIN Walisongo tetap harus melakukan inovasi untuk menjaga mutu,” kata Rektor UIN Walisongo Online, Semarang – Gerakan Pramuka UIN Walisongo menyelenggarakan kegiatan Musyawarah Gugus Depan di Auditorium 1 […]

“Sukses Walisongo adalah Kerja Kolaborasi”

  UIN Walisongo Online, Semarang – Usia UIN Walisongo sebagai salah satu perguruan tinggi keislaman di tanah air terus bertambah. Di usia ke 51, UIN Walisongo dituntut mampu berkolaborasi lebih untuk khidmah sosial, karena kesuksesan Walisongo dalam dakwah adalah kerja bersama dalam satu majelis. Hal itu disampaikan Rektor UIN Walisongo Prof. Dr. H. Imam Taufiq, […]

Redaktur Alif Id Hingga Dosen UGM Isi KKL Prodi Sosiologi FISIP 

UIN Walisongo Online, Semarang – Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) UIN Walisongo menggelar pembukaan kegiatan Kuliah Kerja Lapangan (KKL) skema khusus dalam model “webinar series”. Acara ini dihadiri langsung pimpinan fakultas dan panitia bersama 157 peserta KKL Prodi Sosiologi pada hari Senin (5/4/2021). Dekan FISIP, Dr. Hj. Misbah Zulfa Elisabeth, M.Hum membuka acara […]

Dies Natalis UIN ke 51, KH Anwar Zahid Singgung Peran Walisongo Sebarkan Islam Damai

Para wali sukses mengembangkan Islam di Indonesia dan menjadi agama mayoritas menggunakan strategi antara lain dakwah tanpa kekerasan, dakwah dengan kesantunan. “Metode ini berhasil mengislamkan wali dengan luas. Berbeda dengan penjajah, mereka juga menyebarkan agama. Tapi agamanya tidak laku,” tambahnya. UIN Walisongo Online, Semarang – Peran Walisongo dalam menyebarkan islam secara damai adalah cara yang […]

UIN Walisongo Tegaskan Jadi Kampus Moderasi Beragama

“Kami gembira atas hadirnya para kiai dan masyayih yang berkiprah di masyarakat. Relasi Pondok Pesantren dan Perguruan Tinggi adalah suatu yang niscaya, apalagi UIN Walisongo, para dosennya banyak lulusan pondok, mahasiswanya juga dari santri dari pondok,” kata Rektor   UIN Walisongo Online, Semarang – Universitas Islam Negeri (UIN) Walisongo Semarang, Jawa Tengah menjadi tuan rumah […]

Pra-Pengabdian, WHPDC FPK UIN Walisongo Gelar Workshop Konseling Gizi secara Daring

UIN Walisongo Online, Semarang- Dalam rangka dies natalis UIN Walisongo ke-51, Walisongo Health Professional Development Center (WHPDC) Fakultas Psikologi dan Kesehatan (FPK) UIN Walisongo Semarang adakan Workshop Konseling Gizi secara daring. Workshop tersebut merupakan langkah awal dalam mempersiapkan program pengabdian masyarakat dalam bidang gizi, oleh WHPDC. Workshop yang berlangsung pada rabu (31/3) ini diikuti mahasiswa […]

LP2M Gelar Klinik Penulisan Proposal Bagi Dosen Muda

UIN Walisongo Online, Semarang – Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M) UIN Walisongo mengadakan klinik penulisan proposal penelitian tingkat dasar bidang kajian sosial humaniora dan sains pada Senin-Rabu (29-31/3/2021) di Hotel Dafam Pekalongan, Jawa Tengah.  Klinik bidang agama, sosial dan humaniora digelar pada Senin-Selasa (29-30/3). Sementara klinik bidang sains digelar pada Selasa-Rabu (30-31/3). Kegiatan ini […]