April 2018

Month

[:id] Semarang- UIN Walisongo adakan kegiatan dzikir bersama dengan jamaah al-khidmah Jawa Tengah, kegiatan yang berlangsung di Aula II Kampus 3 UIN Walisongo ini dihadiri lebih dari 5500 jamaah, Sabtu (7/4). Setelah penanda tanganan MoU dengan Jamaah al-Khidmah Jawa Tengah pada tahun 2016, kegiatan dzikir bersama ini terencana setiap tahunnya dalam agenda Dies Natalis UIN...
Read More
Semarang- UIN Walisongo adakan kegiatan dzikir bersama dengan jamaah al-khidmah Jawa Tengah, kegiatan yang berlangsung di Aula II Kampus 3 UIN Walisongo ini dihadiri lebih dari 5500 jamaah, Sabtu (7/4). Setelah penanda tanganan MoU dengan Jamaah al-Khidmah Jawa Tengah pada tahun 2016, kegiatan dzikir bersama ini terencana setiap tahunnya dalam agenda Dies Natalis UIN walisongo....
Read More
[:id] Imam Nahrawi selaku Menteri Pemuda & Olah Raga berikan orasi ilmiah dalam acara Dies Natalis UIN Walisongo ke-48, Auditorium II, Kampus 3, UIN Walisongo Semarang, Jumat (6/4). Di depan tamu undangan dan mahasiswa UIN Walisongo, Menpora mengucapkan selamat kepada seluruh keluarga besar UIN Walisongo semarang atas Dies Natalis UIN Walisongo ke-48. Sebelumnya Rektor UIN...
Read More
[:id] Pendaftaran Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) 2018 dibuka mulai 5 April hingga 27 April 2018. SBMPTN 2018 dapat diikuti oleh siswa lulusan SMA, SMK, MA atau sederajat, termasuk Paket C tahun 2016, 2017, dan 2018. Layanan informasi resmi dapat diakses melalui laman http://sbmptn.ac.id dan http://halo.sbmptn.ac.id dan call center 0804-1-456-456 serta media sosial...
Read More
[:id] Pembangunan ekonomi pada dasarnya mencakup pertumbuhan ekonomi, yang merupakan tujuan yang ingin dicapai setiap negara di dunia. Di sisi yang lain, pembangunan ekonomi menciptakan efek samping berupa permasalahan lingkungan terutama lingkungan alam. Maka, muncullah konsep pembangunan berkelanjutan yang berupaya mencapai tujuan pembangunan tanpa mengabaikan faktor lingkungan. Sesuai definisi resmi dari PBB, pembangunan berkelanjutan (sustainable...
Read More
[:id] Semarang- acara yang bertema sosialisasi undang-undang no 23 tahun 2011 tentang pengelolaan zakat ini di selenggarakan di ruang sidang biro lantai 3 gedung rektorat UIN Walisongo Semarang, Senin (2/4). Kegiatan ini di hadiri oleh seluruh pimpinan UIN Walisongo meliputi Rektor, Wakil Rektor, Dekan, dan para ka.bag serta menghadirkan narasumber dari BAZNAS Provinsi Jateng yaitu...
Read More
1 2 3