UIN Walisongo Online, Semarang – Sebanyak 828 mahasiswa Universitas Islam Negeri (UIN) Walisongo Semarang mengikuti wisuda periode Agustus 2021. Proses wisuda dilaksanakan dalam kegiatan Sidang Senat Terbuka UIN Walisongo Semarang dengan acara Wisuda Doktor (S3) ke 24, magister (S2) ke-48 dan Sarjana (S1) ke-81, di Auditorium 2 Kampus 3, Selasa (24/8/2021). Pelaksanaan wisuda dilaksanakan secara...Read More
UIN Walisongo Online, Semarang – Pusat Studi Gender dan Anak (PSGA) serahkan fasilitas ruang laktasi kepada seluruh Fakultas yang ada di UIN Walisongo. Hal ini adalah bentuk dari komitmen UIN Walisongo untuk mendukung para calon ibu, ibu hamil dan ibu menyusui yang bekerja agar dapat tetap memberikan ASI eksklusif. Fasilitas yang diserahkan kepada seluruh fakultas...Read More