kkn dari rumah

Tag

[:id]UIN Walisongo Online, Semarang– Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) UIN Walisongo Semarang selenggarakan konferensi internasional, Senin (30/11). Webinar yang bertajuk The 1st Annual Conference on Islamic Community Service (ASICS) 2020 ini mengangkat tema “Developing Green Designs to Address Major Enviromental Problems”. Terselenggranya kegiatan ini merupakan bagian dari tindak lanjut kegiatan Kuliah Kerja Nyata...
Read More
[:id]UIN Walisongo online, Semarang- Mahasiswa KKN kelompok 125 UIN Walisongo Semarang membantu tim survei dari kementerian pekerjaan umum dan perumahan rakyat republik indonesia (PUPR) kabupaten Purbalinga dalam memverifikasi data rumah yang berhak mendapat bantuan yang terdaftar dari pusat atau ada tambahan(belum terdaftar) di desa Timbang, kecamatan Kejobong, Kabupaten Purbalingga. Kegiatan tersebut bukan untuk menentukan rumah...
Read More
[:id]Unduh tautan berikut: Pengumuman egiatan Kuliah Kerja Nyata Mandiri Inisiatif Terprogram Dari Rumah (KKN MIT DR) ke 11 Petunjuk Pelaksanaan Kegiatan Kuliah Kerja Nyata Mandiri Inisiatif Terprogram Dari Rumah (KKN MIT DR) ke 11 [:]
Read More
[:id]UIN Walisongo Online; Semarang – KKN Reguler Dari Rumah Angkatan 75 Kelompok 139 UIN Walisongo Semarang menggelar webinar moderasi beragama secara virtual via Google Meet, Selasa (10/11/2020) Webinar tersebut mengusung tema “Menyikapi Toleransi Beragama dalam Islam di Kalangan Milenial”. Webinar ini digelar sekaligus untuk memperingati hari pahlawan yang jatuh pada 10 November 2020. Acara tersebut dibuka...
Read More
[:id]UIN Walisongo Online: Semarang – Di Indonesia, terdapat beragam cara yang berbeda dalam memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW tergantung pada adat istiadat di setiap daerah masing-masing. Peringatan maulid Nabi Muhammad SAW tahun ini jatuh pada hari kamis tanggal 29 Oktober 2020 atau 12 Rabi’ul Awal 1442 H. Perayaan maulid Nabi Muhammad tahun ini berbeda dari tahun-tahun...
Read More
[:id]  UIN Walisongo Online, Semarang – Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang tetap menjalankan perkuliahan praktik mesti masih dalam suasana pandemi. Ini dilakukan sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku. Kuliah Kerja Nyata (KKN) pada semester ini dilakukan dengan perpaduan sistem offline dan online. “Mahasiswa KKN di kampung halaman sendiri dan berkegiatan dengan para tetangga di RT...
Read More
[:id]Uin walisongo Online: Semarang- Pusat Pengabdian kepada Masyarakat (PPM) LP2M UIN Walisongo Semarang mengadakan workshop Dosen Pembimbing Lapangan (DPL) KKN Reguler Dari Rumah (DR) angkatan 75 di Ruang Promosi Doktor, Rabu (9/9/2020). Kegiatan yang diikuti oleh seluruh DPL sejumlah 72 orang dan jajaran LP2M ini memiliki tujuan untuk mengoptimalkan peran DPL selama membimbing mahasiswa KKN...
Read More
[:id]UIN Walisongo Online, Semarang– Senin (15/6/2020) Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LP2M) Universitas Islam Negeri (UIN) Walisongo Semarang selenggarakan pembekalan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Mandiri Inisiatif Terprogram (MIT) ke-10 secara online. Hadir secara virtual melalui aplikasi zoom pada kegiatan pembekalan yang secara live disiarkan di media sosial UIN Walisongo Semarang ini, Wakil Rektor I...
Read More