02/01/2018
Menunggu Peran Maksimal Agen Moderatisme Islam, Oleh : Dr. Musahadi M.Ag (Wakil Rektor I UIN Walisongo)
Mencermati keadaan umat Islam Indonesia akhir-akhir ini, saya jadi teringat kembali sosok pemikir Neo-Modernisme Islam, Professor Fazlur Rahman. Pemikir Islam asal Pakistan yang lama mengajar di Chicago University  ini sangat dikenal dan memiliki pengaruh luas di kalangan PTKI.
13/03/2018
Negeri Yang Diberkati, Oleh Dr. Muhyar Fanani M.Ag (Dekan FISIP UIN Walisongo Semarang)
Perjalanan bangsa ini dipenuhi dengan keberuntungan. Banyak yang tidak masuk akal tapi karena beruntung, jadilah itu kenyataan. Mengusir Belanda yang digdaya dengan senjata apa adanya adalah tidak masuk akal. Bambu runcing membungkam meriam adalah tidak masuk akal. Melawan tentara NICA yang mendarat di Surabaya dengan persiapan dan persenjataan yang alakadarnya […]
15/08/2018
MUNAJAT KEMERDEKAAN, Oleh Dr. Muhyar Fanani M.Ag (Dekan FISIP UIN Walisongo Semarang)
Setiap datang hari kemerdekaan, seluruh masyarakat Indonesia tanpa melihat latar belakang etnis, budaya, dan agamanya mengadakan peringatan kemerdekaan dan memanjatkan doa syukur. Peringatan dilakukan dengan mengadakan berbagai acara lomba yang menghibur untuk mengungkapkan rasa suka cita yang tinggi. Walaupun kemerdekaan adalah hak setiap bangsa, kenyataannya bangsa Indonesia sangat bersusah payah […]
16/11/2018
PANCASILA DNA KITA: Peran Kaum Milenial Isam dalam Menjaga Pancasila dan Keutuhan Bangsa
Tindakan pemerintah membubarkan HTI (Hizbut Tahrir Indonesia) patut didukung. Berbagai aksi HTI yang mempromosikan khilafah dengan dalih untuk tegaknya NKRI merupakan gejala yang perlu diwaspadai. HTI berkeyakinan bahwa Indonesia akan jaya jika khilafah ditegakkan. Berbagai alasan diajukan. Namun, perlu ditegaskan bahwa jika khilafah tegak maka NKRI jelas akan runtuh. Mengapa? […]