19/07/2021

FST Terjunkan 286 Mahasiswa PPL ke 24 Sekolah Mitra Secara Daring

UIN Walisongo Online; Semarang – Fakultas Sains dan Teknologi (FST) UIN Walisongo Semarang melepaskan mahasiswa untuk melaksanakan Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) Daring 2021, Senin, 19/7/2021. Sejumlah 286 mahasiswa dari program studi S1 pendidikan matematika, pendidikan biologi, pendidikan kimia, dan pendidikan fisika disebar ke 24 Sekolah di daerah kota Semarang dan […]
18/07/2021

PENGUMUMAN HASIL SELEKSI UJIAN JALUR MANDIRI UIN WALISONGO SEMARANG TAHUN 2021

PENGUMUMAN NOMOR : 2747/Un.10.0/R1/DA.00.01/07/2021   Berdasarkan hasil Seleksi Ujian Jalur Mandiri Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang tahun 2021 serta keputusan sidang pimpinan UIN Walisongo Semarang, dengan ini diberitahukan bahwa nama-nama calon mahasiswa baru yang dinyatakan Lolos Seleksi Ujian Jalur Mandiri Tahun 2021 dapat dilihat pada laman https://datadiri.walisongo.ac.id/ menggunakan akun masing-masing. […]
15/07/2021

Alumni UIN Walisongo Gelar Donasi Peduli Nakes

UIN Walisongo Online, Semarang – Ketua Umum Dewan Pengurus Pusat Keluarga Alumni (DPP KALAM) UIN Walisongo Drs. H. Lukman Hakim, MSi menyampaikan pentingnya peran alumni dalam ikhtiar menghentikan pandemi covid-19. Salah satu usaha yang bisa dilakukan adalah dengan gandeng erat alumni IAIN/UIN Walisongo mengumpulkan donasi untuk para tenaga kesehatan yang menjadi […]
14/07/2021

Cetak Generasi Muda Walisongo Unggul Berakhlaqul Karimah, UIN Walisongo Bangun Mahad Baru

UIN Walisongo Online, Semarang – UIN Walisongo Semarang melakukan ground breaking pembangunan gedung mahad baru di kampus 2 pada Rabu (14/7). Acara ini dilakukan dilokasi akan dibangunnya ma’had baru tersebut. Dengan menerapkan protokol yang ketat, dihadiri langsung oleh Rektor UIN Walisongo, Komisaris PT. Chimarder 777, Wakil Rektor dan Pejabat UIN […]