01/03/2021

INFO SPAN UM PTKIN

UIN Walisongo Online, Jakarta – SPAN UMPTKIN telah resmi diluncurkan Menteri Agama di Jakarta, Selasa (18/01/2022). Ada beberapa perubahan pelaksanaan SPAN-UM PTKIN pada tahun 2022, diantaranya semua pimpinan PTKIN menjadi Panitia Nasional, penambahan tes moderasi beragama pada mata uji keislaman dan penambahan afirmasi untuk penghafal Al-Qur’an. Selain itu, panitia SPAN-UM […]
16/03/2021

UIN Walisongo Tetapkan Jadwal Imsakiyah Ramadan 1442 H

UIN Walisongo Online; Semarang – Pusat Pengabdian kepada Masyarakat Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) UIN Walisongo bekerja sama dengan Program Studi Ilmu Falak Fakultas Syariah dan Hukum, menggelar Lokarkarya Imsakiyah Ramadan 1442 H/2021 M di Gedung Teater Rektorat Kampus 3 UIN Walisongo Semarang Ngaliyan, Senin (15/03/2021). Lokakarya ini […]
21/03/2021

Bertolak Ke Tegal, Rombongan Ziarah UIN Walisongo Semarang Kunjungi Makam Sunan Amengkurat I

UIN Walisongo Online, Semarang – Kabupaten Tegal selain melegenda dengan sajian khas tahu aci dan teh pocinya ternyata menyimpan pesona wisata religi yang mengagumkan. Tepatnya di Tegal Arum, Desa Pesarean, Kecamatan Adiwerna, Disanalah Sri Susuhunan Amangkurat Agung atau biasa disebut Sunan Amangkurat I dimakamkan. Tokoh yang pernah memimpin Kerajaan Mataram […]
25/03/2021

96 Mahasiswa UIN Walisongo Ikuti Seleksi Beasiswa Baznas Jawa Tengah 2021

UIN Walisongo Online, Semarang – Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Jawa Tengah mengadakan seleksi penerima beasiswa bagi mahasiswa UIN Walisongo Semarang. Kamis (25/03) Bertempat di Aula II Kampus III UIN Walisongo Semarang, sebanyak 96 mahasiswa dari berbagai macam program studi, mengikuti seleksi yang digelar secara offline dengan prosedur protokol kesehatan […]