19/11/2019

Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) UIN Walisongo Semarang Lepas 145 Mahasiswa dalam Pelepasan Wisuda ke-12

UIN Walisongo Online; Semarang- Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) UIN Walisongo Semarang melaksanakan prosesi pelepasan wisuda ke-12, yang dihadiri oleh 145 calon wisudawan. Acara bertempat di Ballroom Petra 1 dan 2 Hotel Noormans, Jatingaleh, Gajah Mungkur, Semarang. Senin, (18/11/2019). Prosesi diawali dengan pengiringan para pejabat dan dosen FEBI UIN […]
19/11/2019

Tim KKN UIN Walisongo Gelar Festival Budaya Lokal

UIN Walisongo online; Semarang- Dalam rangka perpisahan Posko 116 KKN 73 UIN Walisongo Semarang 2019/2020 Desa Polobogo Kec. Getasan Kab. Semarang. Posko 116 mengadakan acara perpisahan dengan tema Festival Budaya “Heavenly Desa Polobogo” Dalam acara tersebut pihak KKN melibatkan jajaran kepengurusan desa dan seluruh warga desa polobogo, dan untuk kepanitiaan […]
19/11/2019

KKN UIN WALISONGO RESMIKAN PERPUSTAKAAN MASJID DAN TERBITKAN BUKU ANAK SHOLEH

UIN Walisongo Online; Semarang- Minggu, 17 November 2019. Dalam rangka memberdayakan Agama berbasis Masjid, mahasiswa KKN UIN Walisongo Posko 14 resmikan Perpustakaan Masjid Baitussalam dan terbitkan Buku Anak Sholeh. Pengadaan perpustakaan Masjid ini merupakan inisiatif dari mahasiswa KKN mengingat pentingnya budaya literasi bagi generasi saat ini. Berawal dari program Pembersihan […]
18/11/2019

Rektor Bersama Bupati Semarang Resmikan Program Unggulan KKN Angkatan 73 di Desa Keseneng

UIN Walisongo Online; Semarang – Rektor UIN Walisongo Semarang Prof Dr H Imam Taufiq MAg bersama Bupati Kabupaten Semarang Dr H Mundjirin ES Spog lakukan kunjungan kerja KKN angkatan ke 73 di desa keseneng kecamatan sumowono Kabupaten Semarang, kunjungan ini dimaksudkan dalam rangka peresmian program unggulan Pembangunan Water Reservoir dan […]